Pengaruh Motivasi Kerja dan kompensasi Terhadap Kepuasan Pegawai dengan Lingkungan Kerja Sebagai variabel Moderator Pada Koperasi Pegawai PELINDO III Surabaya

Authors

  • Moehammad Budi Widajanto Institut Kesehatan dan Bisnis (IKBIS) Surabaya
  • Setiyawan Sukin Adiyanto Institut Kesehatan dan Bisnis (IKBIS) Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30640/ekonomika45.v10i1.422

Keywords:

motivasi kerja, kompensasi, kepuasan kerja, lingkungan kerja.

Abstract

Kepuasan kerja berhubungan erat dengan sikap dari pegawai. Pegawai akan bekerja dengan penuh semangat apabila kepuasan dapat diperolehnya dari pekerjaannya dan kepuasan kerja karyawan merupakan kunci pendorong moral, kedisiplinan, dan prestasi kerja karyawan dalam mendukung terwujudnya tujuan perusahaan.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja dan kompensasi terhadap kepuasan kerja pegawai dengan lingkungan kerja sebagai variabel moderator. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Koperasi Pegawai Pelindo III Surabaya yang berjumlah 46 orang. Berdasarkan perhitungan dengan rumus slovin, maka sampel diambil sebanyak 41 sampel. Teknik analisis menggunakan moderated regression analysis.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan Koperasi Pegawai Pelindo III Surabaya. Kompensasi berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan Koperasi Pegawai Pelindo III Surabaya. Lingkungan kerja memoderasi pengaruh motivasi kerja terhadap kepuasan kerja pegawai pada Koperasi Pegawai Pelindo III Surabaya dengan bentuk quasi moderator. Lingkungan kerja memoderasi pengaruh kompensasi terhadap kepuasan kerja pegawai pada Koperasi Pegawai Pelindo III Surabaya dengan bentuk pure moderator.

References

Abdullah, Ma’ruf. 2014. Manajemen dan Evaluasi Kinerja Karyawan. Penerbit Aswaja Pressindo. Yogyakarta.

Alma, Buchari. 2010. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Penerbit Alfabeta. Bandung.

Arianto, Dwi Agung Nugroho. 2013. Pengaruh Kedisiplinan, Lingkungan Kerja Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Tenaga Pengajar. Jurnal Economia. Vol. 9 (2). Hal: 191-200.

Aruan, Quinerita Stevani dan Mahendra Fakhri. 2015. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Lapangan Departemen Grasberg Power Distribution PT. Freeport Indonesia. Modus. 27(2): 141-162.

Basyirah. 2016. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pada Fakultas Ekonomi Universitas Gajah Putih Takengon. Jurnal Ilmiah Research Sains. 2(3): 31-42.

Bojadjiev, Marjan, Miodraga Stefanovska Petkovska, Ana Tomovska Misoska, & Julijana Stojanovska. 2015. Perceived Work Environment And Job Satisfaction Among Public Administration Employees. European Journal of Applied Economics (EJAE). 12(1): 10-18.

Dawal, Siti Zawiah Md. & Zahari Taha. 2006. The Effect of Job and Environmental Factors on Job Satisfaction in Automotive Industries. International Journal of Occupational Safety and Ergonomics. 12(3): 267-280.

Daengs, G. S. A., Istanti, E., Negoro, R. M. B. K., & Sanusi, R. (2020). The Aftermath of Management Action on Competitive Advantage Through Proccess Attributes at Food and Beverage Industries Export Import in Perak Harbor of Surabaya. International Journal Of Criminology and Sociologi, 9, 1418–1425.

Enny istanti, ruchan sanusi, A. D. G. (2020). IMPACTS OF PRICE, PROMOTION AND GO FOOD CONSUMER SATISFACTION IN FACULTY OF ECONOMIC AND BUSINESS STUDENTS OF BHAYANGKARA UNIVERSITY SURABAYA. Ekspektra : Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 4(2), 104–120. https://doi.org/10.25139/ekt.v4i2.3134

Enny Istanti1), Bramastyo Kusumo2), I. N. (2020). IMPLEMENTASI HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN PEMBELIAN BERULANG PADA PENJUALAN PRODUK GAMIS AFIFATHIN. Ekonomika 45, 8(1), 1–10.

Elnaga, Amir Abou. 2013. Exploring The Link Between Job Motivation, Work Environment And Job Satisfaction. European Journal of Business and Management. 5(24): 34-40.

Gaol, Jummy L. Human Capital Manajemen Sumber Daya Manusia. 2014. Penerbit PT. Gramedia Widiasarana Indonesia. Jakarta.

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang

Haedar, Saharuddin, dan Herlangga. H. 2015. Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Masa Kerja Terhadap Kepuasan Karyawan Pada PT. Hadji Kalla Palopo. Jurnal Manajemen. 2(1): 10-22.

Handaru, Agung Wahyu, Try Utomo, dan I Ketut R Sudiarditha. 2013. Pengaruh Lingkungan Kerja, Kompensasi Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Di RS “X”. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI). 4(1): 116-135.

Handoko, T. Hani. 2011. Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. Edisi Kedua. Cetakan Kedelapan belas. Penerbit BPFE. Yogyakarta.

Hasibuan, Malayu S.P. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Penerbit Bumi Aksara. Jakarta.

Istanti, E. (2019). Pengaruh Harga, Promosi Dan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Di Restoran Burger King Kawasan Surabaya Plaza Surabaya. Ekonomika’45, 7(1), 16–22. https://doi.org/.1037//0033-2909.I26.1.78

Istanti, Enny, et al.2021. The Effect of Job Stress and Financial Compensation Toward OCB And Employee Performance. Jurnal Media Mahardika Vol. 19 No. 3,Hal. 560-569.

Iwa Soemantri, Asep et al. 2020. Entrepreneurship Orientation Strategy, Market Orientation And Its Effect On Business Performance In MSMEs. Jurnal EKSPEKTRA Unitomo Vol. IV No. 1, Hal. 1-10.

Jain, Ruchi & Surinder Kaur. 2014. Impact Of Work Environment On Job Satisfaction. International Journal of Scientific and Research Publications. 4(1): 1-8.

Jehanzeb, Khawaja, Mazen F. Rasheed, Anwar Rasheed, & AlamzebAamir. 2012. Impact of Rewards and Motivation on Job Satisfaction in Banking Sector of Saudi Arabia. International Journal of Business and Social Science. 3(21): 272-278.

Kumala Dewi, Indri et al, 2022 Peningkatan Kinerja UMKM Melalui pengelolaan Keuangan,Jurnal Ekonomi Akuntansi , UNTAG Surabaya, Hal ; 23- 36

Khalid, Khalizani, Hanisah Mat Salim, & Siew Phaik Loke. 2011. The Impact of Rewards and Motivation on Job Satisfaction in Water Utility Industry. International Conference on Financial Management and Economics. IPEDR. 11 (1). IACSIT Press, Singapore.

Kumar, Navdeep & Pankaj Garg. 2011. Impact of Motivational Factors on Employee’s Job Satisfaction-A Study On Some Selected Organization in Punjab, India. Asian Journal of Management Research. 2(1): 672-683.

Kurniasari, Novira. 2014. Hubungan Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Pada Pegawai Politeknik Kesehatan. Jurnal Ekonomi Manajemen Sumber Daya. 15(2): 21-31.

Kusumah, Muhammad Sandro Angga. 2015. Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Ampel Jaya Di Surabaya. Jurnal Bisnis Indonesia. 6(2): 149-162.

Mahdi, Muhammad Rahmat Muntazar, Mochammad Djudi, dan Mochammad Iqbal. 2015. Pengaruh Kompensasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Di PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Area Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 28(1): 1-5.

Mardiono, Dian dan Supriyatin. 2014. Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Ilmu & Riset Manajemen. 3(3): 1-19.

Muguongo, Mary Makena, Andrew T. Muguna, & Dennis K. Muriithi. 2015. Effects of Compensation on Job Satisfaction Among Secondary School Teachers in Maara Sub - County of Tharaka Nithi County, Kenya. Journal of Human Resource Management. 3(6): 47-59.

Muttaqien, Fauzan. 2014. Pengaruh Kepemimpinan Dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Outsourcing Pada PT. BRI (Persero), Tbk. Cabang Lumajang. Jurnal WIGA. 4(1): 19-33.

Noor, Asmirin. 2014. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Dan Kinerja Pegawai Di Satuan Kerja Unit Pelaksana Penimbangan (Jembatan Timbang) Dinas Perhubungan Dan LLAJ Jawa Timur. Media Mahardhika. 12(2): 137-162.

Novianto, Dwi dan Tri Yuniati. 2015. Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pt Galang Kreasi Sempurna. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. 4(6): 1-16.

Nugraha, Darmawan Ardi. 2015. Pengaruh Lingkungan Kerja Kampus Terhadap Motivasi Kerja Dosen Di Politeknik Indonusa Surakarta. Hotellier Journal Politeknik Indonusa Surakarta. 1(2): 10-21.

Nurcahyani, Ni Made dan I.G.A. Dewi Adnyani. 2016. Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. E-Jurnal Manajemen Unud. 5(1): 500-532.

Osibanjo A.O, Abiodun A. J and Adeniji A. A. 2014. Impact of Job Environment on Job Satisfaction & Commitment among Nigerian Nurses. Journal of South African Business Research. 2014 (2014): 1-11.

Parvin, Mosammod Mahamuda & Nurul Kabir. 2011. Factors Affecting Employee Job Satisfaction Of Pharmaceutical Sector. Australian Journal of Business and Management Research. 1(9): 113-123.

Permadi, I Made Yudi dan I Wayan Suana. 2017. Pengaruh Kompensasi, Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. E-Jurnal Manajemen Unud. 6(1): 521-549.

Pioh, Nancy L. dan Hendra N. Tawas. 2016. Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Pegawai (Studi Pada Pns Di Kantor Kecamatan Sonder Kabupaten Minahasa). Jurnal EMBA. 4(2): 838-848.

Pitaloka, Endang dan Irma Paramita Sofia. 2014. The Affect Of Work Environment, Job Satisfaction, Organization Commitment On Ocb Of Internal Auditors. International Journal of Business, Economics and Law. 5(2): 10-18.

Prakoso, Rayka Dantyo, Endang Siti Astuti, dan Ika Ruhana. 2014. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Dan Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PT. AXA Financial Indonesia Cabang Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 14(2): 1-10.

Prihantoro, Kasih, Pramono, Budi et all. 2021. Tourism Village Goverment Program, Caractized By State Defence As The Economic Foundation Of National Defence, International Journal of Research and Innovation in Social Science (IJRISS), Vol. V, Issue V, Page 197-2001.

Putra, I Made Wijanu dan I Komang Ardana. 2016. Pengaruh Motivasi Serta Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Terhadap Produktivitas Perajin Perak. E-Jurnal Manajemen Unud. 5(12): 7752-7784.

Rahmiasari, Ariska dan Supriyatin. 2016. Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. 5(6): 1-21.

Rana, Saroj, Hemal Pandya, Ahmedabad. 2016. Impact of Work Environment on Employee Job Satisfaction in Sugar Industry: A Study of Tapi District of Gujarat State. Paripex - Indian Journal Of Research. 5(3): 56-61.

Raziq, Abdul & Raheela Maulabakhsha. 2015. Impact of Working Environment on Job Satisfaction. Procedia Economics and Finance. 23(1): 717-725.

Rina Dewi, et al. 2020. Internal Factor Effects In Forming The Success Of Small Businesses. Jurnal SINERGI UNITOMO, Vol. 10 No. 1, Hal. 13-21.

Rozzaid, Yusron, Toni Herlambang, dan Anggun Meyrista Devi. 2015. Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Nusapro Telemedia Persada Cabang Banyuwangi). Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia. 1(2): 201-220.

Sahilmi, Nasir Azis, dan Mahdani. 2014. Pengaruh Penggunaan Sistem Informasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Serta Dampaknya Pada Kinerja Pegawai Kantor Kementerian Agama Kabupaten Aceh Barat Daya. Jurnal Manajemen Pascasarjana Universitas Syiah Kuala. 7(1): 54- 60.

Salisu, Jamilu B., Ezekiel Chinyio, & Subashini Suresh. 2015. The Impact of Compensation on The Job Satisfaction of Public Sector Construction Workers of Jigawa State of Nigeria. The Business and Management Review. 6(4): 282-296.

Sopiah. 2010. Perilaku Organisasional. Edisi Satu. Penerbit Andi. Yogyakarta.

Sopiah. 2013. The Effect of Compensation toward Job Satisfaction and Job Performance of Outsourcing Employees of Syariah Banks in Malang Indonesia. International Journal of Learning & Development. 3(2): 77-91.

Subekti, Agus & Djoko Setyadi. 2016. The Implication of Financial Compensation and Performance Appraisal System to Job Satisfaction And Motivation also Employee Performance In PT Pupuk Kalimantan Timur Indonesia. International Journal of Business and Management Invention. 5(2): 16-27.

Sudarno, Priyono, & Dinda Sukmaningrum. 2016. Effect of Compensation, Motivation and Organizational Climate on Employee Satisfaction: Study on PT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk. in Gedangan-Sidoarjo. International Journal of Business and Management. 11(2): 212-220.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Cetakan ke-13. Penerbit Alfabeta. Bandung.

Sunyoto, Danang. 2015. Penelitian Sumber Daya Manusia. Penerbit PT. Buku Seru. Jakarta.

Supatmi, Mamik Eko, Umar Nimran, dan Hamidah Nayati Utami. 2013. Pengaruh Pelatihan, Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Dan Kinerja Karyawan. Jurnal Profit. 7(1): 25-37.

Umar, H. 2005. Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Wibowo, Mukti, Mochammad Al Musadieq, dan Gunawan Eko Nurtjahjono. 2014. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Studi pada Karyawan PT.Telekomunikasi Indonesia Tbk. Kandatel Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 16(1): 1-9.

Widodo, Djoko Setyo. 2014. Influence of Leadership And Work Environment To Job Satisfaction And Impact To Employee Performance (Study On Industrial Manufacture In West Java). Journal of Economics and Sustainable Development. 5(26): 62-66.

Widyono dan Musafik. 2013. Pengaruh Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai. Jurnal Otonomi. Vol. 13(3). Hal: 1-13.

Downloads

Published

2022-12-08

How to Cite

Moehammad Budi Widajanto, & Setiyawan Sukin Adiyanto. (2022). Pengaruh Motivasi Kerja dan kompensasi Terhadap Kepuasan Pegawai dengan Lingkungan Kerja Sebagai variabel Moderator Pada Koperasi Pegawai PELINDO III Surabaya. EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan, 10(1), 26–40. https://doi.org/10.30640/ekonomika45.v10i1.422

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.