Pengaruh Komunikasi Melalui Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Bagian Keselamatan Berlayar, Penjagaan Dan Patroli Di Kantor Kesyahbandaran Dan Otoritas Pelabuhan Kelas III Tarakan

Authors

  • Makmun Makmun Universitas Terbuka
  • Ana Sriekaningsih STIE Bulungan Tarakan
  • Diki Diki Universitas Terbuka

DOI:

https://doi.org/10.30640/ekonomika45.v10i1.414

Keywords:

komunikasi, motivasi kerja, kinerja pegawai.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh komunikasi terhadap motivasi kerja, pengaruh komunikasi terhadap kinerja pegawai, pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai di Bagian Keselamatan Berlayar,  Penjagaan  dan  Patroli Kantor, pengaruh motivasi kerja sebagai variabel intervening antara komunikasi terhadap kinerja pegawai di Bagian Keselamatan Berlayar,  Penjagaan  dan  Patroli Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas III Tarakan. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai di Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas III Tarakan berjumlah 64 pegawai. Sampel penelitian ini sebanyak 41 orang. Pada penelitian ini, menggunakan teknik pengambilan purposive sample dengan teknik analisis menggunakan software SmartPLS. Hasil penelitian membuktikan bahwa variabel komunikasi tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja pegawai. Variabel komunikasi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi kerja pegawai. Variabel motivasi kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Motivasi kerja sebagai variabel intervening antara komunikasi terhadap kinerja pegawai pada Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas III Tarakan.

References

Amir, P. (2006). Pengantar Ilmu Komunikasi. Cetakan pertama. Medan: M Pustaka. Bangsa Press.

Daengs, G. S. A., Istanti, E., Negoro, R. M. B. K., & Sanusi, R. (2020). The Aftermath of Management Action on Competitive Advantage Through Proccess Attributes at Food and Beverage Industries Export Import in Perak Harbor of Surabaya. International Journal Of Criminology and Sociologi, 9, 1418–1425.

Dinda S.H.F & Suharnomo. (2018). Pengaruh Pengawasan, Motivasi Kerja, dan Komunikasi Interpersonal terhadap Kinerja Karyawan Dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Intervening (Studi pada PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Ungaran). Diponegoro Journal of Management. Volume 7, Nomor 1, Tahun 2018, hlm 1-12.

Gibson. (2013). Penilaian Kinerja. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Gomes, F.C. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta

Hamzah, B. (2014). Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.

Enny istanti, ruchan sanusi, A. D. G. (2020). IMPACTS OF PRICE, PROMOTION AND GO FOOD CONSUMER SATISFACTION IN FACULTY OF ECONOMIC AND BUSINESS STUDENTS OF BHAYANGKARA UNIVERSITY SURABAYA. Ekspektra : Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 4(2), 104–120. https://doi.org/10.25139/ekt.v4i2.3134

Enny Istanti1), Bramastyo Kusumo2), I. N. (2020). IMPLEMENTASI HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN PEMBELIAN BERULANG PADA PENJUALAN PRODUK GAMIS AFIFATHIN. Ekonomika 45, 8(1), 1–10.

Istanti, E. (2019). Pengaruh Harga, Promosi Dan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Di Restoran Burger King Kawasan Surabaya Plaza Surabaya. Ekonomika’45, 7(1), 16–22. https://doi.org/.1037//0033-2909.I26.1.78

Istanti, Enny, et al.2021. The Effect of Job Stress and Financial Compensation Toward OCB And Employee Performance. Jurnal Media Mahardika Vol. 19 No. 3,Hal. 560-569.

Iwa Soemantri, Asep et al. 2020. Entrepreneurship Orientation Strategy, Market Orientation And Its Effect On Business Performance In MSMEs. Jurnal EKSPEKTRA Unitomo Vol. IV No. 1, Hal. 1-10.

Kumala Dewi, Indri et al, 2022 Peningkatan Kinerja UMKM Melalui pengelolaan Keuangan,Jurnal Ekonomi Akuntansi , UNTAG Surabaya, Hal ; 23- 36

Khasanah, U., Fauzan M & Noer A.B. (2019). Pengaruh Pelatihan Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan KUD Tani Makmur di Kecamatan Senduro Kabupaten Lumajang. Progress Conference. Volume 2, July 2019. hlm 452-459.

Kriekhoff, S. (2018). The Influence of Leadership and Motivation of Employee Performance In UPTD BPKB of Maluku Province, Indonesia. RJOAS, 9(81), September 2018, HLM. 111-118

Mangkunegara, A.P. (2015). Sumber Daya Manusia Perusahaan. Cetakan kedua belas. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Martin, G., Taufiq, M & Darsono. (2017). Peningkatan Kinerja Melalui Insentif dan Komunikasi yang di Mediasi Motivasi Berprestasi pada PT. Rajawali Nusindo Area Jawa Tengah. Seminar Nasional dan Call for Paper 2017. hlm. 202-218.

Martoyo, S. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 5, Cetakan Pertama. Yogyakarta: BPFE.

Muchran B.L., Muchriana, M & Muchriad, M. (2017). The Influence of Leader Communication Skills on Employee Performance and Motivation as a Moderating Variable in the Tourism Industry. Journal of Culture, Society and Development. Vol.36, 2017. hlm. 40-43

Mulyeni, S. (2018). Pengaruh Komunikasi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan di PT PLN (Persero) Unit Pelayanan dan Jaringan Padalarang Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Soshum Insentif. Volume 1, No. 1. hlm. 68-78.

Nur F.K.M., Supawi, P & Siti, M. (2018). Pengaruh Kepemimpinan dan Komunikasi dengan Motivasi Sebagai Variabel Intervening terhadap Kinerja Karyawan PT PPI Regional Jateng dan DIY. Indonesian Economics Business and Management Research Vol. 1, No. 1, (2018). hlm. 65-71

Purwanto, D. (2006). Komunikasi Bisnis. Jakarta: Erlangga.

Prihantoro, Kasih, Pramono, Budi et all. 2021. Tourism Village Goverment Program, Caractized By State Defence As The Economic Foundation Of National Defence, International Journal of Research and Innovation in Social Science (IJRISS), Vol. V, Issue V, Page 197-2001.

Rina Dewi, et al. 2020. Internal Factor Effects In Forming The Success Of Small Businesses. Jurnal SINERGI UNITOMO, Vol. 10 No. 1, Hal. 13-21.

Rivai, V. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. Edisi ke 6. Depok: PT. Raja Grafindo Persada.

Riyanto, S dan Hatmawan A.A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif: Penelitian di Bidang Manajemen, Teknik, Pendidikan dan Eksperimen. Yogyakarta: Deepublish

Robbins, S. (2015). Perilaku Organisasi. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.

Sari, R.W. (2019). Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Komunikasi Terhadap Kinerja di BUMN PT. Inhutani IV Kab. Pasaman. Menara Ekonomi. Volume V No. 3 – Oktober 2019. hlm. 91- 99

Sjafri, M. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Bogor: Ghalia Indonesia

Sofyandi, H. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta. Graha Ilmu.

Sugihartono. (2012). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY

Tambingon, J; Tewal, B & Tumade, P. (2014) Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Efektivitas Komunikasi dan Motivasi terhadap kinerja karyawan pada wilayah V PT. Pegadaian (Persero) Manado. Jurnal EMBA 1 Vol.2 No.4 Desember 2014, Hal. 1-12

Tanjung, R & Manalu, S.S. (2019). Pengaruh Disiplin Kerja, Kemampuan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Zurich Topas Life Batam. Dimensi, Vol. 8, No. 2. hlm. 342-359

Widjaja, A.W. (2000). Komunikasi dan Hubungan Masyarakat. Jakarta : Bumi. Aksara.

Wijanarka, A.B. (2018). Pengaruh Komunikasi dan Pelatihan terhadap Kinerja Karyawan. Skripsi. Program Studi Manjamen. Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

Winardi. (2016). Kepemimpinan dalam Manajemen. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Wiryanto. (2004). Pengantar Ilmu Komunikasi. Penerbit PT. Gramedia Widiasarana. Indonesia. Jakarta.

Downloads

Published

2022-12-07

How to Cite

Makmun Makmun, Ana Sriekaningsih, & Diki Diki. (2022). Pengaruh Komunikasi Melalui Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Bagian Keselamatan Berlayar, Penjagaan Dan Patroli Di Kantor Kesyahbandaran Dan Otoritas Pelabuhan Kelas III Tarakan. EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan, 10(1), 16–25. https://doi.org/10.30640/ekonomika45.v10i1.414

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.