Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai

Authors

  • Andrean Sukma Jati Permana Universitas Perjuangan
  • Arga Sutrisna Universitas Perjuangan
  • Nita Fauziah Oktaviani Universitas Perjuangan

DOI:

https://doi.org/10.30640/jmcbus.v1i2.953

Keywords:

Kompensasi, Lingkungan Kerja, Kinerja Pegawai

Abstract

Tujuan penelitian pada untuk mengetahui pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai UPTD Dinas Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman Dan Lingkungan Hidup Wilayah Ciamis Kabupaten Ciamis, penelitian ini dilakukan kepada pegawai yang berjumlah 45 orang dengan menggunakan teknik sampling jenuh dan dilakukannya penyebaran kuesioner, metode yang digunakan yaitu metode survey dengan pendekatan kuantitatif, metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukan secara simultan kompensasi dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai dengan besar pengaruh 72,2%. Secara parsial variabel kompensasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai dan juga variabel lingkungan kerja pengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai.

References

Afandi, P. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Riau : Zanafa Publising.

AA. Anwar Prabu Mangkunegara, 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Remaja Rosdakarya, Bandung

Darmadi, D. 2020. Pengaruh Lingkungan Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Indomart Cabang Kelapa Dua Gading Serpong Kabupaten Tangerang. JIMF. (Jurnal Ilmiah Manajemen Fokumma), 3(3),240-247.

Danang, Sunyoto. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : PT Buku Seru.

Hasibuan, Malayu. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung : Alfabeta

Downloads

Published

2023-04-26

How to Cite

Andrean Sukma Jati Permana, Arga Sutrisna, & Nita Fauziah Oktaviani. (2023). Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Journal of Management and Creative Business, 1(2), 226–233. https://doi.org/10.30640/jmcbus.v1i2.953