Analisis Efektivitas Pelatihan Kerja terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan PT Diamondfit Garment Indonesia)
DOI:
https://doi.org/10.30640/jmcbus.v1i2.728Keywords:
pelatihan, sumber daya manusia, kinerja karyawanAbstract
Saat ini, perusahaan harus mampu membuat karyawannya berkualitas dan terlatih untuk melakukan pekerjaannya. Berangkat dari hal ini perusahaan berinisiatif untuk mengadakan program pelatihan bagi karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas pelatihan yang terdiri dari variabel metode pelatihan (X1) dan materi pelatihan (X2) terhadap kinerja karyawan (Y) PT Diamondfit Garment Indonesia. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Sampel dari penelitian ini adalah karyawan QC (Quality Control) berjumlah 30 orang. Teknik analisis menggunakan regresi berganda dengan bantuan software SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa efektivitas pelatihan dengan variabel metode pelatihan (X1) dan materi pelatihan (X2) tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan (Y).
References
Aditya Rifki, Hamidah Nayati Utami, & Ika Ruhana. (2015). PENGARUH PELATIHAN TERHADAP KOMPETENSI DAN KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Area Malang). In Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol (Vol. 27, Issue 2).
Fandi Mandang, E., Lumanauw, B., Walangitan, M. D., Ekonomi dan Bisnis, F., & Manajemen Universitas Sam Ratulangi Manado, J. (2017). PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), Tbk CABANG MANADO. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(3), 4324–4335. https://doi.org/10.35794/EMBA.5.3.2017.18427
Luh Sekartini, N. (2016). PENGARUH KEMAMPUAN KERJA,DISIPLIN KERJA, MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA KARYAWAN ADMINISTRASI UNIVERSITAS WARMADEWA. Jurnal Ekonomi & Bisnis JAGADITHA, 3(2), 64–75. https://doi.org/10.22225/JJ.3.2.130.64-75
Ningsi, C. A., Alhabsji, T., & Utami, H. N. (2016). PENGARUH PELATIHAN DAN PROMOSI TERHADAP MOTIVASI DAN KINERJA KARYAWAN (Studi pada Karyawan PT.PLN (Persero) Area Kendari). Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Publik, 5(2), 131–143. https://doi.org/10.26858/JIAP.V5I2.1765
Pareraway, A. S., Kojo, C., Roring, F., & Lingkungan……, P. (2018). PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, PELATIHAN, DAN PEMBERDAYAAN SDM TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. PLN (PERSERO) WILAYAH SULUTTENGGO. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(3), 1828–1837. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/20665
Pribadi A, Hamid D, & Mochammad D. (2013). garuda189380. PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP KEMAMPUAN DAN KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan PDAM Kota Malang).
Septiani, V. M. (2015). PENGARUH PELATIHAN, PENGALAMAN KERJA, DAN PROMOSI JABATAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA PERWAKILAN SULAWESI UTARA. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 3(3). https://doi.org/10.35794/EMBA.3.3.2015.9775
Triasmoko, D., Djudi, M., Gunawan, M., & Nurtjahjono, E. (2014). PENGARUH PELATIHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Penelitian pada Karyawan PT Pos Indonesia (Persero) Cabang Kota Kediri). In Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol (Vol. 12, Issue 1).
Wijayanto, J. ., & Dotulong, L. O. H. (2017). PENGARUH PELATIHAN, KOMPETENSI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PLASA MULTI KRINDO MANADO. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(3). https://doi.org/10.35794/EMBA.V5I3.17350
Wulandari, A. (2020). PENGARUH INSTRUKTUR PELATIHAN, PESERTA PELATIHAN, MATERI PELATIHAN, METODE PELATIHAN DAN TUJUAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Value : Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 15(1), 40–53. https://doi.org/10.32534/JV.V15I1.1010