GAYA KEPEMIMPINAN YANG DIGUNAKAN PADA PENGGILINGAN BAKSO BAPAK. H. SUPARDI UNTUK MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN

Authors

  • Cantika Dwinur Hariri Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Melly Maryana Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Santi Pertiwi Hari Sandi Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Dwi Epty Hidayaty Universitas Buana Perjuangan Karawang

DOI:

https://doi.org/10.30640/jmcbus.v1i3.1173

Keywords:

Gaya kepemimpinan, kinerja karyawan, motivasi

Abstract

Tujuan dari kunjungan ini adalah untuk mengevaluasi sejauh mana gaya kepemimpinan berdampak pada kinerja karyawan. Dalam kunjungan ini kami menggunakan metode deskriptif observatif. Dilakukan dengan mengamati langsung proses penggilingan bakso yang sedang berlangsung dan melakukan wawancara dengan pemilik usahanya. Berdasarkan hasil kunjungan industrial kami ke usaha Penggilingan Bakso Bapak. H. Supardi Bahwa terdapat pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan di penggilingan bakso tersebut. Gaya kepemimpinan yang digunakan oleh pemilik penggilingan bakso Bapak. H. Supardi ini sangat berpengaruh sekali terhadap kinerja karyawannya, dalam hal pelayanan, kualitas serta cara berkomunikaasi dengan pelanggan pun sangat baik, dengan adanya gaya kepemimpinan yang baik pada usaha penggilingan Bakso ini membuat penggilingan Bakso Bapak. H. Supardi semakin banyak dikenal oleh para pedagang bakso dan banyak pula yang sudah menjadi pelanggan nya.

 

References

Batubara, S. S. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan pada Departemen Pengadaan PT INALUM (Persero). LIABILITIES (JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI), 3(1), 40–58. https://doi.org/10.30596/liabilities.v3i1.4581

Dhyan Parashakti, R., & Irfan Setiawan, D. (n.d.). Gaya Kepemimpinan dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan pada Bank BJB Cabang Tangerang. 10.

Epty Hidayaty, D., Pertiwi Hari Sandi, S., Madya Pranata, R., Studi Manajemen, P., & Ekonomi dan Bisnis Universitas Buana Perjuangan Karawang, F. (2023). Konferensi Nasional penelitian dan Pengabdian (KNPP) Ke-3 Universitas Buana Perjuangan Karawang E-ISSN : 2798-2580 Karawang.

Inovasi Penelitian, J., Dirgahayu Erri, O., Puji Lestari, A., Herlan Asymar, H., Bina Sarana Informatika, U., & Kramat Raya, J. (2021). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT MELZER GLOBAL SEJAHTERA JAKARTA. 1(9).

Issn, |, Hanafi, A. S., Almy, C., & Tirtana Siregar, M. (n.d.). Jurnal Manajemen Industri dan Logistik PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI EFFECT OF LEADERSHIP STYLE AND WORK MOTIVATION TO EMPLOYEE PERFORMANCE. http://jurnal.poltekapp.ac.id/

Miftah thoha. (1983). Kepemimpinan dalam manajemen (1st ed.).

Mubarok, Z., Pertiwi Hari Sandi Vol, S., & Pertiwi Hari Sandi, S. (2021). DI DESA KERTARAHARJA.

YOYO SUDARYO, AGUS ARIBOWO, & NUNUNG AYU SOFIATI. (2018). MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA, KOMPENSASI TIDAK LANGSUNG DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK

(Theodorus erang, Ed.).

Downloads

Published

2023-06-07

How to Cite

Cantika Dwinur Hariri, Melly Maryana, Santi Pertiwi Hari Sandi, & Dwi Epty Hidayaty. (2023). GAYA KEPEMIMPINAN YANG DIGUNAKAN PADA PENGGILINGAN BAKSO BAPAK. H. SUPARDI UNTUK MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN . Journal of Management and Creative Business, 1(3), 171–180. https://doi.org/10.30640/jmcbus.v1i3.1173